Definisi Multimodal Transport
- Multimodal Transport adalah perpindahan barang dengan menggunakan paling sedikitnya 2 (dua) moda angkutan yang berdasarkan suatu multimodal transport contract dari suatu tempat di kirimnya barang yang di urusi oleh pengurus angkutan ke sebuah tempat yang ditentukan untuk pengiriman yang terletak di tempat yang berbeda.Proses pengambilan dan pengiriman barang dilakukan dalam kontrak unimodal transportasi, sebagaimana seperti yang didefinisikan dalam kontrak tersebut dan tidak akan dianggap sebagai transportasi multimodal transportasi.
- Multimodal transport contract adalah suatu kontrak dimana multimodal transport operator menyanggupi untuk melakukan kegiatan seperti pembayaran barang yang digunakan untuk melakukan atau pengadaan kinerja internasional multimodal transport.
Definisi Multimodal Transport Operator
- Multimodal Transport Operator adalah tiap orang yang mengatas namakan sendiri atau melalui orang lain yang bertindak atas namanya untuk memutuskan kepentingan kontrak transportasi multimoda dan bertindak sebagai pelaku dalam penyetujuan kontrak tersebut, bukan sebagai agen atau atas nama pengirim barang atau dari operator yang berpartisipasi dalam operasi angkutan multimoda,dan multimoda transport operator adalah orang yang bertanggung jawab untuk kinerja kontrak tersebut.
Reference : Multimodal Transport Convention 1980 dan yang foto fotonya dari Google
NUR ALI YUDHANTO (224416214)
NUR ALI YUDHANTO (224416214)
0 komentar:
Posting Komentar